Monday, July 4, 2022
Jaringan :   Cermis.id   Etnis.id
Lontar.id
  • PaliwaraNews
  • BiwaraIndepth
  • NusantaraBudaya
  • KanggaOlahraga
  • RagamHiburan
  • KolomOpini
No Result
View All Result
Lontar.id
Home Peristiwa

Duduk di Penutup Sumur, Seorang Remaja Perempuan di Sleman Tercebur dan Meninggal

Oleh Kurniawan
15 January 2022
in Peristiwa
Duduk di Penutup Sumur, Seorang Remaja Perempuan di Sleman Tercebur dan Meninggal

Proses evakuasi korban tercebur sumur di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Foto: Ist/Dok Basarnas

55
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Lontar.id – Seorang remaja perempuan bernama Izza Vinka Nabila Kautsa (16) meninggal dunia akibat terjatuh ke dalam sumur saat bermain bersama rekannya, Sabtu, 15 Januari 2022.

Remaja warga Niron, Pandowoharjo, Kabupaten Sleman tersebut terjatuh ke dalam sumur sekitar pukul 14.00 WIB.

Kepala Kantor Basarnas Yogyakarta L Wahyu Efendi mengatakan pihaknya mendapat laporan bahwa seorang warga terjebur sumur di Niron.

“Kronologi yang kami terima,  korban lagi bermain bersama temennya tiga orang, korban duduk di atas sumur yang tertutup corblok,” kata Wahyu melalui keterangan tertulis.

Saat itu, lanjut Wahyu, korban sudah diingatkan oleh rekannya, tetapi korban tidak mengindahkan.

“Tiba-tiba tutup sumur ambrol dan korban terjatuh ke bawah,” lanjutnya.

Sumur tersebut berkedalaman delapan meter, dengan kedalaman air sekitar empat meter.

Mendapat Laporan tersebut, Kantor Basarnas Yogyakarta mengirimkan satu tim rescue yang dilengkapi dengan peralatan vertikal rescue untuk melakukan proses evakuasi dalam sumur.

“Sesampai di lokasi tim langsung berkordinasi dengan tim SAR Gabungan yang sudah berada di lokasi untuk melakukan proses evakuasi.”

Selama 30 menit proses evakuasi, akhirnya korban dapat dievakuasi oleh Tim SAR Gabungan dalam keadaan meniggal dunia.

“Korban langsung dibawa ke rumah duka untuk dimakamkan.”

Share22Tweet14Share6SendShare
ADVERTISEMENT
Previous Post

Kunjungi Yogyakarta, Menaker Ajak Generasi Muda Jadi Petani

Next Post

Penendang Sesajen di Semeru Tertangkap, Bupati Lumajang Yakin Warganya Tak Terprovokasi

Related Posts

Banjir Bandang di Sumbawa Akibatkan 3 Jembatan Putus dan Ratusan Rumah Rusak
Peristiwa

Banjir Bandang di Sumbawa Akibatkan 3 Jembatan Putus dan Ratusan Rumah Rusak

by Kurniawan
16 February 2022

Lontar.id – Ratusan rumah rusak dan tiga jembatan putus akibat banjir bandang yang menerjang Kabupaten Sumbawa, Provinsi Nusa Tenggara Barat....

Read more
448 Rumah di Tegal Rusak Akibat Fenomena Tanah Bergerak

448 Rumah di Tegal Rusak Akibat Fenomena Tanah Bergerak

16 February 2022
377 Rumah Terdampak Banjir di Lombok Tengah

377 Rumah Terdampak Banjir di Lombok Tengah

14 February 2022
319 Rumah Terdampak Banjir di Pemalang

319 Rumah Terdampak Banjir di Pemalang

7 February 2022
Angin Kencang Terjang Kabupaten Bogor dan Pesawaran, Puluhan Rumah Warga Rusak

Angin Kencang Terjang Kabupaten Bogor dan Pesawaran, Puluhan Rumah Warga Rusak

25 January 2022
34 Rumah Rusak Diterpa Angin Kencang di Sragen, 27 Pohon Tumbang

34 Rumah Rusak Diterpa Angin Kencang di Sragen, 27 Pohon Tumbang

24 January 2022
Lontar.id

PT. Lontar Media Nusantara

Follow us on social media:

  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Redaksi

© 2019 Lontar.id - Aktual Relevan Menyegarkan

No Result
View All Result
  • PaliwaraNews
  • BiwaraIndepth
  • NusantaraBudaya
  • KanggaOlahraga
  • KolomOpini
  • RagamHiburan
  •  Etnis.idwarta identitas bangsa
  •  Cermis.idaktual dalam ingatan

© 2019 Lontar.id - Aktual Relevan Menyegarkan

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In