Lontar.id – Omzet pedagang di pasar tradisional di seluruh wilayah Indonesia mengalami penurunan antara 55 hingga 70 persen selama pandemi Covid-19.
Hal itu diketahui dari data yang diterbitkan oleh Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (IKAPPI).
Dari pantauan jurnalis Lontar, Muhaimin A Untung, di Pasar Kramat Jati, Jakarta, Selasa, 24 November 2020, jumlah pengunjunv pasar memang terlihat tidak terlalu ramai. Berikut foto-fotonya: