Lontar.id – Tim gabungan dari Polri, TNI, Dinas Perhubungan, Dinas Kesehatan dan Satpol PP Memperketat penjagaan di posko penyekatan mudik di Sumber Artha, Kalimalang, Bekasi, Sabtu tengah malam, 8 Mei 2021.
Hal ini menyusul meningkatnya pemudik motor yang melintasi jalur kalimalang menuju pantura stelah viral video ribuan pemudik sepeda motor membludak dan nekat menjebol penyekatan petugas dari Kabupaten Bekasi, simpang Jomin Karawang hingga jalan menuju ke Pantura Sabtu dini hari.
Penjagaan di perketat agar petugas tidak lagi kebobolan, tidak hanya itu warga yang melintas juga banyak yang mrlanggar prokes seperti tidak memakai masker saat mengendarai motor. Berikut foto-fotonya:
Seorang pengemudi ojek online dan penumpangnya pun tak luput dari pemeriksaan petugas. Foto: Lontar/Dumaz Artadi.Seorang petugas memeriksa pengendara mobil yang melintas,. Foto: Lontar/Dumaz Artadi.Tim gabungan dari Polri, TNI, Dinas Perhubungan, Dinas Kesehatan dan Satpol PP Memperketat penjagaan di posko penyekatan mudik di Sumber Artha, Kalimalang, Bekasi, Sabtu tengah malam, 8 Mei 2021. Foto: Lontar/Dumaz Artadi.Seorang pengendara memperlihatkan surat izin mengemudi (SIM) saat pemeriksaan terkait penyekatan mudik berlangsung, Sabtu, 8 Mei 2021. Foto: Lontar/Dumaz Artadi.Personel TNI yang bertugas membantu pengamanan lokasi penyekatan sedang memeriksa pengendara. Foto: Lontar/Dumaz Artadi.Pengendara sepeda motor yang melintas tak luput dari pemeriksaan petugas. Foto: Lontar/Dumaz Artadi.Petugas memeriksa kelengkapan dokumen pengendara sepeda motor yang melintas. Foto: Lontar/Dumaz Artadi.